LANGKAH – LANGKAH UJIAN ONLINE PAHKP 2024
KETENTUAN 1
- Ujian akan dilaksanakan dalam 2 jam
- Tiap klasifikasi soal memiliki bobot point masing-masing
- Soal akan diacak pada saat pengerjaannya
- Anda diwajibkan mengisi soal seluruhnya untuk dapat mengakhiri ujian
- Ada table menu prev dan next (silahkan gunakan untuk menuju soal seblm dan soal lanjut)
- Soal dapat anda kerjakan langsung dan dapat juga melangkah ke soal selanjutnya dengan cara klik menu nomor soal yang ada dibagian atas setiap soal
- Anda tidak akan dapat finish exam sebelum Anda melengkapi semua soal (mengisi semua soal)
- Anda akan log out/keluar otomatis jika waktu sudah menunjukan 2 jam berjalan
- Jika terjadi heng/berhenti mendadak/salah tekan sehingga eror/atau tiba-tiba mati koneksi/mati power silahkan mengulangi ujian dengan cara login diawal dan masuk ulang seperti cara tutorial sebelumnya dan Anda akan mengulang dari soal pertama
- Selama masa ujian berlangsung usahakan power leptop terkoneksi dan jaringan internet bagus
- Hasil ujian lulus atau tidaknya dapat langsung Anda lihat pada akhir ujian di halaman yang muncul setelah Anda klik finish exam
KETENTUAN 2
- Soal BENAR – SALAH Nomor 1 s/d 30 masing-masing nilainya/point yaitu 3. Total Nilai 90
- Soal Pilihan Berganda Nomor 31 s/d 60 masing -masing nilainya/point yaitu 4. Total Nilai 120
- TOTAL NILAI 90 + 120 = 210.
- Passing Grade 52 % (point minimun) = 109 (LULUS)